Software Requirements Specification Sistem Informasi Pilkades Daring

Authors

  • Nanda Sholatul Akbar
  • Putra Tegar Nugraha

Abstract

Praktek pilkades di wilayah di Indonesia menunjukkan variasi pelaksanaan yang beragam dan tidak pernah lepas dari kecurangan. Pelaksanaan pilkades yang saat ini dilakukan secara konvensional banyak menimbulkan berbagai macam permasalahan yang menyebabkan tingginya biaya, kecurangan dalam proses pemungutan suara, munculnya surat suara tidak sah dan lambatnya proses rekapitulasi penghitungan suara. Salah satu solusi untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah dengan membangun sistem informasi pilkades online. Dirancang dengan metode Scrum, dengan memanfaatkan RFID E-KTP sebagai validitas data pemilih melalui tahapan analisa kebutuhan, perancangan sistem, dan design sistem sehingga menghasilkan suatu sistem informasi yang dapat membantu menyelesaikan masalah dan kecurangan dalam pelaksanaan pilkades.

Author Biography

Nanda Sholatul Akbar

Universitas Budi Luhur, Fakultas Teknologi Informasi, Jakarta, Indonesia

 

References

M. Rahmatunnisa, "Mengapa Integritas Pemilu Penting ?," Jurnal Bawaslu, vol. 3, no. 1, pp. 1-11, 2017.

W. Ismail and S. Widyarto, "A Formulation and development process of information security policy in higher education," In Proceedings of the 1st International Conference on Engineering Technology and Applied Sciences, Afyonkarahisar, Turkey, 2016.

K. Schwaber, "Scrum Development Process," in Business Object Design and Implementation, London, Springer, 1997, pp. 117-134.

M. Krisnada, "Implementasi Metodologi SCRUM dalam," Jurnal Sistem Informasi, vol. 9, no. 2, pp. 149-160, 2014.

A. Nugraha, CodeIgniter: Cara Mudah membangun, Jakarta: MediaKita, 2010.

Published

2022-01-05

How to Cite

Akbar, N. S. ., & Nugraha, P. T. . (2022). Software Requirements Specification Sistem Informasi Pilkades Daring. Proceedings of the Informatics Conference, 7(13), 65-69. Retrieved from https://ojs.journals.unisel.edu.my/index.php/icf/article/view/136

Issue

Section

Artikel dalam Bahasa